Kamis, 23 Juni 2011

Ditemukan Spesies Baru Kepiting Raksasa



Satu spesies baru kepiting raksasa ditemukan, ukurannya bisa mencapai 40 cm.


Peneliti dari Unversitas di Costarica dan Amerika Serikat telah menemukan satu spesies baru kepiting raksasa di Cocos Island, Costarica. Ukurannya bisa mencapai 40 cm. Kepiting spesies baru tersebut diberi nama spesies Jongarthia Cocoensis.


Johngarthia Cocoensis merupakan kepiting darat yang tinggal di lubang yang dibuatnya sendiri. Yang menjadi pembeda dengan kepiting spesies lainnya adalah ukurannya yang sangat besar, bisa mencapai 40 cm.


Pada kepiting spesies ini, kepiting betina ukurannya lebih kecil dari kepiting jantan. Makanan utamanya adalah rumput dan biji-bijian.


Kepiting ini memeiliki kemiripan dengan spesies Johngarthia Malpilensis yang hidup di barat Pasifik.


Sumber:

yahoo.com





Darsono/Simbah
+6283870712658
+6281514115168
f: darsonosimbah
t: Darsono_Simbah
bernilai.com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

LinkWithin

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...