Sabtu, 05 Maret 2016

RI Mau Kembangkan Mobil Listrik

Kementerian Perindustrian (Kemenperin) terus mendorong pengembangan mobil listrik di Indonesia. Saat ini, Kementerian perindustrian bersama dengan beberapa pihak sedang menyusun insentif supaya pengembangan mobil listrik menarik untuk direalisasikan.

Menurut saya, mobil listrik hanya sebatas wacana, khususnya untuk Indonesia. Mengapa? Karena ada beberapa kendala besar berkaitan pengembangan mobil listrik.

Pertama, adalah soal pengembangan motor listrik sebagai tenaga penggerak mobil.

Kedua, adalah soal isi ulang tenaga listrik yang disimpan dalam alat penyimpan berupa baterai.

Ketiga, soal harga jual. Selama ini harga jual mobil listrik masih dalam kisaran milyar rupiah.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

LinkWithin

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...